Advertisement
Puas Berwisata di Embung Potorono, Jangan Lupa Menyeruput Teh Telang

Advertisement
Harianjogja.com, BANTUL--Di Banguntapan, Bantul, tepatnya di sekitar Embung Potorono, Kalurahan Potorono, Kapanewon Banguntapan, Bantul, banyak masyarakat setempat yang mengolah tumbuhan telang atau butterfly pea menjadi olahan minuman. Meskipun wilayah ini tidak menjadi sentra telang, namun banyak warga yang memiliki kebun telang dan dimanfaatkan untuk membuat minuman.
Bunga telang setelah dipanen itu kemudian dikeringkan dan bisa langsung diseduh untuk minuman. Warga pun menjual telang kering tersebut dalam kemasan mulai dari 10 gram. Ada pula yang mengolahnya menjadi telang dalam kemasan celup hingga milk tea.
Advertisement
Warga setempat meyakini teh telang tak hanya sehat, namun juga kaya manfaat. Minuman ini merupakan salah satu sumber antioksidan.
Selain digunakan untuk seduhan minuman, telang kering juga bisa digunakan sebagai campuran makanan. Mulai dari bolu hingga nasi biru.
Bagi Anda yang tertarik membeli olahan telang dari Banguntapan ini juga bisa memesannya via daring. Saat ini, warga setempat banyak yang menjual telang kering itu melalui media sosial dan marketplace.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Berita Lainnya
Berita Pilihan
- Insiden Rinjani, Kemenpar Tegaskan Pentingnya SOP Pendakian
- Enaknya Makan Apa Siang Ini di Jogja, Cek Rekomendasinya
- Pendaki Asal Brasil Jatuh di Gunung Rinjani Dievakuasi
- Menikmati Wisata Sungai di Canden Bantul
- Amerika Serikat Keluarkan Peringatan Perjalanan untuk Warganya ke Indonesia, Hati-Hati Terorisme dan Bencana Alam
Advertisement

BPJS Ketenagakerjaan Beri Santunan Keluarga 2 Mahasiswa UGM yang Meninggal karena Kecelakaan Laut
Advertisement

BSU Belum Cair Juga? Yuk Cek Lagi Link Penerima Bantuan Subsidi Upah
Advertisement
Advertisement
Advertisement