Advertisement

Gosip Tak Benar Seputar Tiket Pesawat Murah

newswire
Sabtu, 20 Oktober 2018 - 09:35 WIB
Maya Herawati
Gosip Tak Benar Seputar Tiket Pesawat Murah   Ilustrasi wisata - puretravel

Advertisement

Harianjogja.com, JOGJA—Tiket pesawat diskon, harganya murah banyak diburu pelancong. Ada banyak gosip keliru yang selama ini diyakin masyarakat.

Berikut ini gosip-gosip tak benar seputar tiket murah seperti dilansir This is Insider belum lama ini:

Advertisement

Selasa hari tiket termurah

Nyatanya Selasa bukanlah hari termurah untuk membeli tiket pesawat. Tetapi, harga tiket pesawat bisa saja lebih terjangkau pada hari kerja tertentu. Selain Selasa, Kamis pun diyakini sebagai waktu yang tepat untuk membeli tiket pesawat karena lebih murah.

Beberapa tujuan selalu mahal

Tiap maskapai memang memiliki tarif yang berbeda meskipun tujuannya sama. Beberapa tujuan pun terkadang dihargai lebih mahal daripada tujuan lainnya. Tidak sepenuhnya salah memang, namun yang membuatnya lebih mahal karena fasilitas dan akses untuk menuju ke tempat tujuan yang berbeda.

Semakin awal pesan tiket semakin banyak uang yang dihemat

Sebagian besar masyarakat pun percaya memesan tiket pesawat lebih awal alias jauh hari sebelum hari keberangkatan dapat memperoleh harga tiket lebih murah.

Namun, kenyataannya memesan tiket pesawat lebih awal antara 169 dan 319 hari sebelum penerbangan, Anda hanya dapat memiliki opsi lebih banyak maskapai dan tempat duduk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber : Okezone

Advertisement

Harian Jogja

Video Terbaru

Advertisement

Harian Jogja

Advertisement

alt

Gunakan Drone, Pencarian Bocah Tenggelam di Sungai Oya Wonosari Terkendala Arus Deras

Gunungkidul
| Jum'at, 29 Maret 2024, 13:37 WIB

Advertisement

alt

Kotak Kejujuran, Cara Unik Penduduk Shetland Inggris dalam Berbisnis

Lifestyle
| Jum'at, 29 Maret 2024, 12:17 WIB

Advertisement

Advertisement

Advertisement